Jurussehat.my.id - Assalamu'alaikum Moms... Keresahan dan Kegalauan yang Moms alami salah satunya adalah ketika Anak kita susah makan, dan pilih-pilih makanan.
Segala Obat-obatan Mahal dan Vitamin Mahal sudah Moms berikan, tetapi tetap saja membuat anak masih susah makan.
Sekarang Moms tidak perlu khawatir lagi ketika Anak Susah Makan, Jurussehat.my.id akan memberikan SOLUSI JITU supaya Anak-anak dapat makan dengan lahap.
Pertama yang harus Moms perhatikan adalah penyebab napsu makan Anak menghilang, yaitu :
- Kurangi Asupan Gula yang Tidak Sehat pada Anak
- Kurangi Memberikan Snack / Makanan Ringan pada Anak
Berikut SOLUSI JITU Resep Untuk Anak Susah Makan :
A. Dengan Herbal
- Campurkan 1 Sendok Madu dan 1-2 Tetes Habatussaudah
- Berikan pada Sore Hari atau Sebelum Tidur
Manfaat yang didapatkan :
- Meningkatkan napsu makan
- Meningkatkan daya tahan tubuh
- Mengobati infeksi pada Anak
B. Dengan Pijatan
- Lakukan Pemijatan pada Telapak Tangan dan Kaki Anak
- Pinjat Ringan 2 kali sehari (Pagi dan Sore)
Manfaat yang didapatkan:
- Anak jauh akan lebih rileks
Pencarian Terkait :
- Anak Susah Makan
- Resep Sehat
- Solusi Jitu Susah Makan
- Anak Sehat
- Anak Bahagia
Referensi : instagram @sulistyowati_05
Posting Komentar